Keindahan Wisata Air Terjun Takapala

    Keindahan Wisata Air Terjun Takapala

    MAROS - Destinasi wisata air terjun takapala terletak di Maros, Sulawesi Selatan (Sulsel). Perjalanan untuk sampai ke tempat wisata air terjun takapala cukup menguras tenaga dan menantang yang membuat para  pengunjung selalu berhati-hati. Walaupun jalanan yang cukup menantang terbayarkan ketika sampai di  air terjun takapala, kesejukan dan keindahan tebing mampu menghapus rasa lelah membawa motor.

    Tempat ini sangat cocok untuk para  pengunjung yang menyukai keindahan dan kesejukan alam, sebelum sampai ke air terjun, pengunjung bisa menikmati pandangan sawah bersusun yang indah

    Selain menikmati keindahan alam, pengunjung bisa menikmati makanan yang di jual warga yang tinggal di sekitar air terjun,

    "Kesejukan dan keindahan alam mampu membuat bersyukur bagaimana Allah menciptakan bumi beserta isinya, " ungkap Umu salah satu pengunjung di air terjun Takapala, Minggu (29/10/2023)

    Sungguh kesyukuran yang luar biasa ketika manusia mampu menikmati keindahan alam yang diciptakan sama Tuhan.

    (Sumiati)

    maros sulsel
    Muh. Ahkam Jayadi

    Muh. Ahkam Jayadi

    Artikel Sebelumnya

    Emak Emak Ini di Barru Pilih Ganjar Mahfud 

    Artikel Berikutnya

    Bersantai, Olahraga, Berfoto dan Nugas?...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami